Hari ini merupakan hari bahagia bagi kami sekeluarga karena telah hadir anggota keluarga baru yang merupakan putra pertama kami, proses kelahirannya alhamdullilah normal dan lancar, setelah menunggu kurang lebih 14 jam, akhirnya putra pertama kami lahir :)
Rasa bahagia yang tak terlukiskan dengan kata-kata hadir di semua anggota keluarga kami, akhirnya anugrah terindah yang kami tunggu-tunggu kehadirannya telah hadir :) semoga "dia" menjadi anak yang sholeh, berbakti pada orangtuanya, dapat berguna bagi Agama, Lingkungan, Bangsa dan Negaranya..... AMIEN :)
No comments:
Post a Comment